Anak Nakal? Yuk Ketahui Solusi Mendidiknya
Anak Nakal? Yuk Ketahui Solusi Mendidiknya - Setiap orang tua tentunya merasa bahagia bila dikarunia anak-anak yang sehat, pintar dan tidak menyusahkan. Namun dengan berbagai sebab pula, tidak sedikit anak-anak yang kemudian berulah diluar kebiasaan anak lainnya. Seperti berlari kesana kemari, tidak patuh, dan cenderung sangat aktif, sehingga akhirnya dicap sebagai anak nakal.
Namun sebenarnya, anak-anak balita tidak termasuk ke dalam bagian ini. Karena pada usia tersebut, mereka masih berada pada tahapan belajar dan mencari tahu. Sementara bagi anak yang usianya lebih besar, biasanya masuk ke dalam usia remaja, barulah bisa disebut nakal karena melakukan perbuatan yang seharusnya tidak dilakukan.
Keinginan untuk diakui keberadaannya juga cukup tinggi. Karena itu, bisa saja ia hanya berusaha mencari perhatian dari orang tua atau lingkungan sekitarnya. Bicara dengan nada pelan dan dengarkan dengan baik. Kemudian izinkan ia untuk memberikan pendapat atas perbuatannya tersebut. Bantu ia menemukan jalan keluarnya dengan cara berdiskusi.
Karenanya, sebelum sibuk membetulkan dan mencari solusi mendidik anak nakal. Perbaiki dulu sikap orang tuanya baru ambil keputusan. Namun memperbaiki sikap orang tua yang notabene orang dewasa juga bukan hal mudah. Butuh kerendahan hati untuk mau berkaca dan memperbaiki diri.
Berhenti memberondongnya dengan segala jenis pertanyaan. Tahan emosi dan bersabarlah hingga ia selesai mengungkapkan isi hatinya. Itulah tips ketiga untuk solusi mendidik anak nakal.
Kenalkan padanya bahwa hidup ini tidak selalu menyenangkan. Ada banyak keputusan harus ia ambil dan setiap keputusan akan menentukan jalan hidupnya kelak.
Pahami apa yang ia sukai, misalnya ia senang menggunakan gadget. Katakan padanya bahwa ia akan mendapatkan hukuman dengan berkurangnya jatah waktu untuk menggunakan gadget jika ia melakukan kesalahan.
Orang ketiga ini juga bisa orang yang dekat dengan keluarga, seperti nenek, paman atau tante yang merupakan orang yang juga kenal dekat dengan anak Anda. Hal ini biasanya bisa mengurangi rasa canggung dari kedua belah pihak ketika harus menceritakan pengalamannya.
Nah, itulah tips dan solusi mendidik anak nakal terutama pada anak-anak berusia remaja. Namun sebagai orang tua, sepatutnya Anda juga paham, batasan mana nakal atau tidaknya seorang anak. Dan tidak menutup telinga ketika seseorang menyampaikan berita buruk tentang Anak Anda. Cari tahu dulu kebenarannya baru ambil keputusan yang terbaik.
Anak Nakal? Yuk Ketahui Solusi Mendidiknya
Lantas bagaimana sebaiknya solusi mendidik anak nakal pada usia remaja, berikut ini beberapa solusinya;Kenali Penyebabnya
Ego pada anak remaja sudah semakin berkembang. Keinginan mereka untuk diberi tanggung jawab, didengarkan, dan yang lainnya sudah harus dipenuhi. Banyak yang menyebabkan anak remaja salah langkah, salah satunya adalah karena kurangnya pengetahuan. Karena itu, sebelum memutuskan untuk memberikannya hukuman. Cari tahu terlebih dahulu apa yang menjadi penyebab dari kenakalannya.Keinginan untuk diakui keberadaannya juga cukup tinggi. Karena itu, bisa saja ia hanya berusaha mencari perhatian dari orang tua atau lingkungan sekitarnya. Bicara dengan nada pelan dan dengarkan dengan baik. Kemudian izinkan ia untuk memberikan pendapat atas perbuatannya tersebut. Bantu ia menemukan jalan keluarnya dengan cara berdiskusi.
Menjadi Contoh
Bagaimanapun juga, setiap anak akan mencontoh orang terdekatnya, yaitu orang tua dan lingkungannya. Terlalu sibuk, lebih sering berada di luar rumah, jarang berkomunikasi dan komunikasi yang buruk atau kerap bertengkar dengan pasangan. Adalah contoh termudah yang bisa diikuti oleh anak-anak.Karenanya, sebelum sibuk membetulkan dan mencari solusi mendidik anak nakal. Perbaiki dulu sikap orang tuanya baru ambil keputusan. Namun memperbaiki sikap orang tua yang notabene orang dewasa juga bukan hal mudah. Butuh kerendahan hati untuk mau berkaca dan memperbaiki diri.
Jadilah Teman
Jadilah teman dan orang yang bisa dipercaya untuknya. Bagaimanapun juga, usia remaja senang bila didengarkan dan berbagi rahasia. Ketika ia ingin privasinya tidak diganggu, hormati keinginannya kemudian bicara dengannya pada waktu yang tepat.Berhenti memberondongnya dengan segala jenis pertanyaan. Tahan emosi dan bersabarlah hingga ia selesai mengungkapkan isi hatinya. Itulah tips ketiga untuk solusi mendidik anak nakal.
Berikan Tanggung Jawab
Ajarkan banyak hal pada anak remaja, salah satunya adalah membebaninya dengan tanggung jawab. Namun sebelum tugas tersebut dibebankan, beri tahu risiko yang akan terjadi bila ia mengabaikan tugasnya tersebut.Kenalkan padanya bahwa hidup ini tidak selalu menyenangkan. Ada banyak keputusan harus ia ambil dan setiap keputusan akan menentukan jalan hidupnya kelak.
Berhenti Memanjakan
Tips selanjutnya sebagai solusi mendidik anak nakal adalah, dengan berhenti memanjakan dan menuruti setiap keinginannya. Memanjakan anak hanya akan membuatnya merasa nyaman dan kelak enggan keluar dari zona nyamannya tersebut. Sikap membangkang akan terjadi ketika keinginannya tidak penuhi. Bersikap saja sewajarnya, beri pujian ketika berhasil menjadi pribadi yang baik.Jangan Memberikan Label Buruk
Pernahkah Anda mengucapkan sesuatu yang buruk tentang sifat anak Anda? Seperti,”Dasar, anak nakal, tidak bisa menurut!”. Sekarang, Berhenti dan jangan pernah memberikan label buruk tersebut kepada anak-anak. Jangan biarkan ia menganggap bahwa itu merupakan karakternya. Ubah sebutan atau anggapan Anda padanya.Terapkan Hukuman
Untuk mendidik anak nakal pada usia yang lebih muda, Anda bisa saja memberikan hukuman dengan tidak memberikan makanan kesukaannya. Atau memberikannya ‘time out’ dan berdiam di karpet hukuam. Sementara untuk anak remaja, cara seperti itu sudah tidak bisa diterapkan lagi.Pahami apa yang ia sukai, misalnya ia senang menggunakan gadget. Katakan padanya bahwa ia akan mendapatkan hukuman dengan berkurangnya jatah waktu untuk menggunakan gadget jika ia melakukan kesalahan.
Ajarkan Agama
Solusi mendidik anak nakal terutama pada usia remaja adalah dengan mengajarkannnya agama. Karena bagaimanapun juga, agama akan mengajarkan banyak kebaikan. Anak yang mengenal agama dengan baik, tahu batasan-batasan baik dan buruknya. Sehingga ia bisa membatasi dirinya agar tidak keluar dari norma yang diajarkan agamanya.Orang Ketiga
Setelah mencoba berbagai solusi mendidik anak nakal menjadi lebih baik namun tidak juga berhasil. Maka menggunakan jasa orang ketiga adalah solusi terakhir. Anda bisa saja menggunakan jasa psikolog untuk mengetahui bagaimana seharusnya mendidik anak Anda yang terlanjut nakal dan sudah berada di luar batas kemampuan.Orang ketiga ini juga bisa orang yang dekat dengan keluarga, seperti nenek, paman atau tante yang merupakan orang yang juga kenal dekat dengan anak Anda. Hal ini biasanya bisa mengurangi rasa canggung dari kedua belah pihak ketika harus menceritakan pengalamannya.
Nah, itulah tips dan solusi mendidik anak nakal terutama pada anak-anak berusia remaja. Namun sebagai orang tua, sepatutnya Anda juga paham, batasan mana nakal atau tidaknya seorang anak. Dan tidak menutup telinga ketika seseorang menyampaikan berita buruk tentang Anak Anda. Cari tahu dulu kebenarannya baru ambil keputusan yang terbaik.
Belum ada komentar untuk "Anak Nakal? Yuk Ketahui Solusi Mendidiknya"